Batalyon Artileri Medan 8/1/2 Kostrad sejak tahun 1965 telah menggunakan meriam jenis meriam 76 MM/ Trk . Alutsista ini telah memperkuat persenjataan TNI AD serta meningkatkan Profesionalisme Prajurit Armed dalam mempertahankan keutuhan wilayah NKRI. Kita Patut bangga dengan Alutsista ini,..Kedepannya dalam tahun Anggaran 2013 ini rencana pergantian Alutsista Senjata Meriam 76 MM dengan Senjata Meriam 105 MM KH 178 buatan Korea Selatan sudah ada Sinyal...
![]() |
Meriam 76 MM |
Yonarmer 8/1/2 Kostrad direncanakan akan dialokasikan untuk Rematerialisasi untuk penenpatan dan perubahan Alutsista Kesenjataan Merian 105 KH 178. Demikianlah sekilas pengenalan tentang meriam 105 mm KH 178 buatan Korea Selatan yang akan memperkuat Alutsista kesenjataan Armed jajaranTNI AD pada Umumnya dan Yonarmed 8/1/2 Kostrad khususnya dalam melaksanakan tugas pokoknya.
![]() |
Meriam 105 KH 178 |
Posting Komentar